Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Electric Mobility (ELMO)

Mobil Listrik Makin Canggih, Isi Daya Baterai Makin Cepat Lho!

Aries Aditya Putra - Rabu, 20 Januari 2021 | 09:43 WIB
Video baru sudah tayang di Youtube GridOto
Fadhly
Video baru sudah tayang di Youtube GridOto

GridOto.com - Perkembangan teknologi di mobil istrik kini makin canggih. Momok soal isi daya baterai yang memakan waktu kini mulai terpecahkan solusinya.

Misalnya saja di IONIQ 5, meski belum diluncurkan secara resmi, namun IONIQ dilengkapi perangkat ultra fast charging.

Hanya dengan waktu 5 menit, bisa menjalankan mobil sejauh 100 km berdasarkan pengujian Worldwide Harmonised Light Vehicles Test Procedure (WLTP).

Bahkan untuk pengisian baterai dari 10% sampai 80% IONIQ 5 cuma butuh waktu 8 menit saja.

Baca Juga: Spesifikasi SUV Listrik IONIQ 5 Bocor! Bakal Masuk Indonesia dengan Tenaga 313 Dk?

Tapi enggak cuma itu, sebab ada lagi teknologi baru yang diklaim pertama di dunia.

Inovasi tersebut bernama NIO Power Swap. Produsen mobil listrik asal China ini bisa melakukan penggantian baterai hanya dalam waktu 3 menit!

Bahkan penggantian baterai ini bisa lebih cepat dari mobil berbahan bakar fosil.

Artinya dengan beragam inovasi ini, mobil listrik akan semakin digemari karena isi daya beterainya tak perlu makan waktu lagi.

Selengkapnya bisa lihat video di bawah ini, selamat menyaksikan.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Terawat Sampai Dilelang, Selama Ini Mobil dan Motor Sitaan KPK Menginap di Rupbasan Dewi Sartika

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa