GridOto.com - Dunia otomotif memanglah dunia yang berisikan solusi-solusi jenius dan tidak biasa, terutama soal emisi kendaraan bermotor.
Semakin ketat regulasi emisi, pabrikan pasti mengonsepkan teknologi penangkal emisi terbaru sebagai solusi.
Kilas balik ke tahun 2005, Mercedes-Benz pernah menguji mobil konsep Bionic yang berbentuk seperti ikan dan bermesin diesel.
Mesin tersebut memiliki sebuah teknologi emisi yang cukup unik bernama selective catalytic reduction atau SCR.
Nah apa itu SCR dan bagaimana cara kerjanya?
Baca Juga: Mengenal PCV, Salah Satu Pionir Komponen Pengatur Emisi Mesin
Dilansir dari artikel epa.gov, SCR adalah komponen penekan kadar NOx pada unit pembakar bahan bakar fossil yang digunakan untuk industri.
Tapi penggunaan SCR ini telah merambat ke otomotif, seperti pada mesin-mesin diesel Mercedes-Benz BlueTec.
Pada mesin bensin, sobat biasanya menemukan catalytic converter yang memroses lebih lanjut emisi gas buang agar lebih ramah lingkungan.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR