Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki ZX-25R Indonesia (ZRI) Diresmikan, Wadah Pengguna Seluruh Indonesia

M Aziz Atthoriq - Senin, 18 Januari 2021 | 19:28 WIB
Kawasaki ZX-25R Indonesia (ZRI) gelar deklarasi, satukan pemilik seluruh Indonesia dan jalin silaturahmi.
Aziz
Kawasaki ZX-25R Indonesia (ZRI) gelar deklarasi, satukan pemilik seluruh Indonesia dan jalin silaturahmi.

GridOto.com - Kawasaki ZX-25R Indonesia (ZRI) gelar deklarasi, satukan pemilik seluruh Indonesia dan jalin silaturahmi.

Bikers apalagi pecinta motor sport pastinya tau dong motor sport lansiran Kawasaki yang sempat bikin geger sejak awal rilisnya ini.

Yups motor yang dimaksud adalah Kawasaki Ninja 250 4 silinder alias ZX-25R yang resmi dirilis April 2020 kemarin.

Saking menariknya motor ini sejak awal dibuka pemesanan terjadi antrian mengular panjang.

Baca Juga: Raungan Suara 4 Silinder Kawasaki Ninja ZX-25R Makin Sangar Pasang Knalpot Pro Speed Karbon

Nah berawal dari antrian tersebut lah menjadi awal mula nih terciptanya ZRI alias ZX-25R Indonesia.

Bro Maico Gabriel selaku terpilih ketua umum sementara
Aziz
Bro Maico Gabriel selaku terpilih ketua umum sementara

"ZRI (Kawasaki ZX-25R Indonesia) dibuat sebagai wadah pemersatu pemilik ZX-25R seluruh Indonesia, untuk saat ini member yang tercatat sudah 150an,"ucap Maico Gabriel Welken.

Kawasaki ZX-25R Indonesia resmi menggelar deklarasi pada Sabtu 16 Januari 2021 kemarin.

Acara deklarasi yang berlangsung di Hotel wilayah Bekasi Barat ini digelar dihadiri para member ZRI.

Baca Juga: Bokong Kawasaki Ninja ZX-25R Makin Seksi Templok Stoplamp Custom DRL

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa