Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kompilasi 5 Bobber Keren Terkeren Versi GridOto.com Sepanjang 2020

Fedrick Wahyu - Kamis, 31 Desember 2020 | 20:40 WIB
Kompilasi motor bobber super keren versi GridOto.com
Kojay Garage
Kompilasi motor bobber super keren versi GridOto.com

GridOto.com - Salah satu genre kustom yang cukup diminati adalah bobber karena desainnya yang keren dan elegan.

Berbagai jenis motor pun bisa dirombak menjadi bergaya bobber.

Berikut ini merupakan 5 bobber keren yang menurut GridOto.com menjadi yang terbaik di tahun 2020.

1. BMW R nineT

BMW R nineT Pure bergaya klasik
Kazuo Matsumoto
BMW R nineT Pure bergaya klasik

Baca Juga: Harley-Davidson Street 500 Tampil Lawas Dengan Ubahan Minim Plus Buntut Ramping

BMW R nineT garapan Heiwa Motorcycles ini tampil menarik dengan kesan minimalis dan simpel.

Ubahannya pun cukup sederhana seperti memendekkan suspensi dan mengganti peleknya dengan ukuran 19 inci depan dan 18 inci belakang.

Lalu bodywork pun juga diganti menjadi lebih klasik serta memakai jok single seat yang elegan. Selengkapnya.

2. Benelli Patagonian Eagle 250

Benelli PE 250 bertampang bobber. Masih cocok untuk daily use
Yuka Samudera
Benelli PE 250 bertampang bobber. Masih cocok untuk daily use

Baca Juga: Honda CB350K Dicustom Cafe Racer, Punya Sentuhan-sentuhan Unik

Benelli Patagonian Eagle yang bergaya cruiser memang cukup mudah untuk dirombak jadi bobber, contohnya seperti garapan Spring Legacy ini.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pakai Cara Ini, Ban Motor Aman dari Kempis Saat Ditinggal Mudik Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa