Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Inilah Fitur yang Bikin Betah Duduk Lama di Jok Kia Sonet, Apa Tuh?

Radityo Herdianto - Kamis, 26 November 2020 | 10:05 WIB
Ilustrasi Berkendara dengan KIA Sonet Cukup Nyaman
F. Yoshi / Otomotif
Ilustrasi Berkendara dengan KIA Sonet Cukup Nyaman

GridOto.com - KIA Sonet resmi diluncurkan di Indonesia oleh PT Kreta Indo Artha (KIA) secara virtual beberapa waktu lalu.

Dengan harga di bawah Rp 300 juta untuk tipe tertinggi KIA Sonet dibekali fitur yang cukup berlimpah.

Apalagi ada banyak fitur yang bisa memanjakan pemilik mobil tetap nyaman selama mengemudi KIA Sonet.

Salah satunya fitur Front Ventilated Seat yang tersedia di tipe tertinggi KIA Sonet Premiere GridOto.com coba.

Pengoperasian fitur ini menggunakan tombol dengan logo jok dan kipas yang berada di bawah pengaturan AC mobil.

Fitur Front Ventilated Seat KIA Sonet Premier
F. Yoshi / Otomotif
Fitur Front Ventilated Seat KIA Sonet Premier

Baca Juga: Ini Cara Menetralkan Transmisi Kia Sonet Biar Bisa Parkir Paralel

Ada dua tombol di kiri dan kanan masing-masing untuk mengaktifkan fitur ini di jok penumpang depan dan jok pengemudi.

Serta tiga pengaturan kekuatan embusan udara dari tiga indikator lampu warna biru.

Saat kami coba aktifkan, udara langsung terasa keluar dari pori-pori jok area punggung dan paha bawah.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa