GridOto.com - Sesi FP3 Moto2 Portugal 2020 berlangsung dalam kondisi sangat cerah, memungkinkan pembalap berebut posisi terdepan.
Luca Marini sebagai pembalap tercepat di FP2 punya catatan waktu bagus yang harus dikejar para pembalap untuk bersaing demi kuota otomatis ke Q2.
Di hari pertama Marini mencetak 1 menit 42,941 detik.
Angka ini ternyata cukup sulit dikalahkan pembalap lain di sesi FP3 ini.
Baca Juga: Hasil FP3 MotoGP Portugal 2020: Jack Miller Perkasa, Valentino Rossi Harus Banting Tulang
Buktinya angka ini bertahan cukup lama dan baru bisa digoyahkan di 5 menit terakhir sesi.
Remy Gardner jadi pembalap pertama yang mengalahkan catatan waktu Marini memasuki 5 menit terakhir sesi.
What a final sector! ????@GardnerRemy sets the fastest lap time of the weekend! ????#Moto2 | #PortugueseGP ???????? pic.twitter.com/Y2jNt1ym2q
— MotoGP™???? (@MotoGP) November 21, 2020
Di menit terakhir, sempat terjadi crash dialami oleh peringkat kedua klasemen, Sam Lowes.
Championship contender @SamLowes_22 has crashed late in FP3! ????
Hopefully no implications for his already injured wrist! ????#Moto2 | #PortugueseGP ???????? pic.twitter.com/IZB8NvGbrU
— MotoGP™???? (@MotoGP) November 21, 2020
Editor | : | Eka Budhiansyah |
Sumber | : | MotoGP.com |
KOMENTAR