Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Supra Fit Makin Menawan, Berkat Ubahan Simpel nan Mewah

Fedrick Wahyu - Rabu, 18 November 2020 | 20:39 WIB
Modifikasi Honda Supra Fit
Le Anh
Modifikasi Honda Supra Fit

GridOto.com - Honda Supra Fit bisa dibilang punya desain yang cukup menarik dan sporty pada masanya.

Motor dengan nama lain Honda Wave 100S ini ternyata juga bahan menarik untuk dimodifikasi, seperti yang berikut ini.

Langsung ke detailnya, pada bagian depan tampak kalau headlampnya diganti model LED dua tingkat yang memberikan kesan modern.

Tampang depannya elegan berkat headlamp LED
Le Anh
Tampang depannya elegan berkat headlamp LED

Baca Juga: Pakai Baju Repsol dan Part Mewah, Honda Supra Fit Kian Istimewa

Lalu pada dadanya juga terpasang keranjang sebagai pemanis sekaligus memudahkan saat membawa atau menempatkan barang bawaan.

Di bagian setang terdapat master rem karbon dari CRG yang tentunya memberikan kesan mewah.

Master rem pakai CRG karbon
Le Anh
Master rem pakai CRG karbon

Turun ke kaki depan, kedua rodanya menggunakan pelek aluminium dengan pengereman berkaliper Brembo empat piston dan cakram floating Braketech.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : 2banh.vn

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Pajangan, Ini 2 Manfaat Pasang Peredam di Balik Kap Mesin Mobil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa