Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Harga Skutik 150 Cc Honda Per November 2020, Honda Vario 150 Termurah Mulai Rp 24 Jutaan

Dida Argadea - Minggu, 8 November 2020 | 10:30 WIB
Skutik 150 cc lansiran Honda
AHM / Kolase GridOto
Skutik 150 cc lansiran Honda

GridOto.com - Skutik bermesin 150 cc saat ini cukup diminati di Indonesia.

Honda adalah salah satu pabrikan yang punya cukup banyak pilihan skutik 150 cc.

Bicara harga, rentang harga skutik 150 cc Honda cukup luas karena dimulai dari harga Rp 24 jutaan untuk Honda Vario 150.

Di atasnya masih ada PCX 150, ADV 150 juga ada SH150i yang bersatatus CBU.

Baca Juga: Mio M3 Mulai Rp 16 Jutaan, FreeGo Termurah Rp 19 Jutaan, Ini Daftar Harga Skutik Yamaha Per November 2020

Nah, bagi sobat GridOto yang berencana memboyong skutik 150 cc lansiran Honda kami sudah siapkan daftar harganya.

Harga ini kami rangkum dari pricelist di website resmi Asta Honda Motor, yang diakses pada 8 November 2020.

Berdasarkan data tersebut, yang paling mahal dari skutik 150 cc adalah PCX 150 Hybrid, seharga Rp 43.293.000.

Selengkapnya, simak tabel berikut:

Baca Juga: Harga Ban Motor Matik November 2020, Mulai Rp 100 Ribuan Model Tubeless

Tipe Harga
Honda Vario 150 Exclusive Rp. 24.150.000
Honda Vario 150 Exclusive Matte Black Rp. 24.300.000
Honda Vario 150 Sporty Series Rp. 24.300.000
Honda ADV 150 - CBS Rp. 34.742.000
Honda ADV 150 - ABS Rp. 37.805.000
Honda PCX 150 - CBS Rp. 29.843.000
Honda PCX 150 - ABS Rp. 32.842.000
Honda PCX Hybrid Rp. 43.293.000
Honda SH150i Rp. 41.900.000

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bukan Cuma Istirahat Cukup, Begini Wejangan Pakar Safety saat Perjalanan Nataru

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa