Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Vespa Exclusive 2 Menolak Tua, Kena Modifikasi Ala Retro Racing Jadi Auto Mewah

Yuka Samudera - Senin, 19 Oktober 2020 | 12:45 WIB
Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!
Yuka Samudera
Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!

GridOto.com - Kalau sobat perhatikan, akhir-akhir ini mulai marak restorasi dan modifikasi (restomod) Vespa 2-tak klasik yang modifikasinya total banget.

Enggak cuma restomod jadi tampak orisinal seperti baru, malahan Vespa 2-tak klasik kini banyak dijejali part mewah yang lumayan gila-gilaan harganya.

Salah satunya yang GridOto Modif ketemu pengguna Vespa Exclusive 2 yang super klimis ini. 

Tidak hanya tampangnya yang fresh, Vespa Exclusive 2 ini seperti menolak tua, kena modifikasi auto mewah oleh pemiliknya.

Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!
Yuka Samudera
Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!

Pemilik Vespa Exclusive 2 ini ialah Achu yang berhasil merombak vespa ini hingga tampil lebih berkelas dan modern.

"Vespa seringkali dianggap motor yang gampang mogok dan tidak terawat, dengan membangun Vespa seperti sekarang ini banyak orang yang akhirnya bisa melihat bahwa Vespa pun bisa dibikin mulus dan trouble free apabila dibangun dengan baik," buka Achu.

"Makanya saya memilih merombak total Vespa Exclusive 2 ini dengan tujuan ingin mendobrak stigma tersebut. Motor klasik masih bisa kok tampil lebih keren dan enggak malu-maluin diajak mejeng hehe," tambahnya.

Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!
Yuka Samudera
Vespa Exclusive 2 menolak tua, kena modifikasi ala retro racing!

Bicara soal restorasi dan modifikasi Vespa klasik, tentu yang menjadi fokus utama adalah bagian bodi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa