Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha DT100X Kembali Bugar, Tetap Klasik Tapi Banyak Part Modernnya

Fedrick Wahyu - Kamis, 15 Oktober 2020 | 21:25 WIB
Modifikasi Yamaha DT100X
Eng Customs Project
Modifikasi Yamaha DT100X

GridOto.com - Trail lawas memang sedang naik daun dan banyak diburu oleh para biker maupun modifikator.

Nah buat yang sedang membangun trail lawas, mungkin Yamaha DT100X garapan Eng Customs Project ini bisa jadi inspirasi.

Langsung saja, secara tampilan Yamaha DT100X ini memang masih kuat kesan lawasnya tapi unsur modern juga banyak tersemat.

Meski bergaya lawas, Yamaha DT100X ini punya banyak part modern
Eng Customs Project
Meski bergaya lawas, Yamaha DT100X ini punya banyak part modern

Untuk bodi-bodi tampak masih menggunakan bawaannya tapi jok dan side cover tampak sudah diganti dengan part kustom.

Baca Juga: Modernisasi Yamaha DT360 Rupa Vintage Trail Dengan Sentuhan Modern

Lalu pada bagian depan terpasang setang Ace Moto dengan speedometer Daytona serta master rem dan kopling hidrolik dari Brembo.

Lalu ada juga headlamp berkaca kuning dengan lampu sein berukuran besar sehingga kesan vintage masih ada.

Tampilan depan Yamaha DT100X ini tetap klasik
Eng Customs Project
Tampilan depan Yamaha DT100X ini tetap klasik

Kemudian untuk kaki-kaki juga mendapatkan upgrade istimewa, seperti kit garpu depan Honda NSR150 dan sok belakang Max-Tech.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Mocyc.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa