Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Motogp Prancis 2020

Hasil Kualifikasi Moto2 Prancis 2020: Joe Roberts Pole Position, Andi Gilang Start dari Baris Belakang

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 10 Oktober 2020 | 21:56 WIB
Joe Roberts raih pole di Moto2 Prancis 2020
Twitter.com/racesport
Joe Roberts raih pole di Moto2 Prancis 2020

GridOto.com - Pembalap Tennor American Racing Team, Joe Roberts, berhasil tampil luar biasa pada kualifikasi Moto2 Prancis 2020, Sabtu (10/10).

Joe Roberts meraih pole position, mengalahkan Sam Lowes dan Remy Gardner yang berada di belakangnya.

Penampilan apik juga ditunjukkan Luca Marini, sang pemegang klasemen sementara Moto2 2020.

Meraih P6, hasil yang bagus mengingat Marini mengalami crash parah di FP2 dan sempat dikhawatirkan cedera parah.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi F1 Eifel 2020: Valtteri Bottas Raih Pole Position, Nico Hulkenberg Comeback!

Sementara itu, pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar harus puas start dari baris paling belakang.

Andi Gilang meraih posisi ke-28 pada keseluruhan sesi kualifikasi.

Mesk begitu perlahan catatan waktu Andi Gilang naik, meski sempat mengalami crash agak parah di hari pertama kemarin.

Berikut hasil kualifikasi Moto2 Prancis 2020:

Kualifikasi Moto2 Prancis 2020
MotoGP.com
Kualifikasi Moto2 Prancis 2020

Editor : Fendi
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa