Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cuma Papras Noken As Bawaan, Top Speed Honda Tiger Bisa Meningkat

Isal - Jumat, 18 September 2020 | 17:40 WIB
Papras Noken As bawaan Honda Tiger dengan gerinda
Isal/GridOto.com
Papras Noken As bawaan Honda Tiger dengan gerinda

GridOto.com - Salah satu cara meningkatkan performa Honda Tiger dengan memaksimalkan part standar adalah lewat papras noken as bawaan.

Hasilnya, cuma papras noken as bawaan top speed Honda Tiger tembus 120 km/jam.

Seperti yang dilakukan oleh Sandy Motor Sport (SMS) yang menawarkan jasa papras noken as untuk tingkatkan performa Honda Tiger.

"Kalau pakai noken as bawaan motor, harganya Rp 500 ribu," buka Satiri, owner SMS bengkel spesialis Honda Tiger kepada GridOto.com pada Selasa (01/09/2020).

Baca Juga: Cuma Modal Magnet di Kabel Busi, Topspeed Motor Bertambah 10 KPJ?

Kalau kalian mau tetap mempertahankan noken as bawaan motor, pria yang akrab disapa Bang Tiri alias BT ini juga kasih pilihan.

Misalkan untuk distandarkan lagi saat dijual nanti, bisa beli lagi noken as-nya.

"Kalau mau beli berserta noken as bawaan Honda Tiger yang sudah jadi, harganya Rp 750 ribuan," papar BT saat ditemui di Jalan Srengseng Sawah No.75, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

BT memapras noken as bawaan Honda Tiger ini secara manual.

Garapan mesin Honda Tiger di Sandy Motor Sport (SMS)
Isal/GridOto.com
Garapan mesin Honda Tiger di Sandy Motor Sport (SMS)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pantesan, Ini Penyebab CVT Motor Matik Bunyi Kasar Mirip Gerinda

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa