Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

BMW R80RT Tampil Trendy Menggabungkan Unsur Cafe Racer dan Scrambler

Fedrick Wahyu - Kamis, 3 September 2020 | 14:35 WIB
BMW R80RT classic roadster garapan Moto Essence
Moto Essence
BMW R80RT classic roadster garapan Moto Essence

GridOto.com - Perpaduan genre pada motor custom memang memberi daya tarik tersendiri.

Seperti halnya motor garpaan Oliver dan Dominik dari Moto Essence ini.

Keduanya membangun BMW R80RT 1985 dengan paduan gaya cafe racer dan scrambler serta menyebutnya bergaya 'classic roadster'.

Ubahan di awali dengan mempreteli setiap bagian motor yang kemudian dilanjut mengupgrade mesinnya dengan 1.004 kit.

Unsur cafe racer dan scrambler dipadukan pada BMW R80RT ini
Moto Essence
Unsur cafe racer dan scrambler dipadukan pada BMW R80RT ini

Lalu dipasang juga karburator Dell'Orto dengan filter K&N serta exhaust system custom buatan Hattech bergaya scrambler.

Baca Juga: Honda Vario 150 Bermata Belang, Tampangnya Jadi Mirip BMW S1000RR

Moto Essence juga membuatkan setup oil cooler baru dan sistem kelistrikan baru yang lebih rapi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Versi Istimewanya Avanza, Harga Toyota Veloz Jadi Segini di Awal 2025

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa