Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Spanyol 2020

Menang di MotoGP Spanyol 2020, Segini Sob Harga Replikanya Helm Scorpion Fabio Quartararo

Naufal Nur Aziz Effendi - Senin, 20 Juli 2020 | 09:35 WIB
Helm Fabio Quartararo
Wheelieworld.be
Helm Fabio Quartararo

GridOto.com - Setelah melewati ketatnya balapan, Fabio Quartararo berhasil memenangkan MotoGP Spanyol 2020 di Sirkuit Jerez, Minggu (19/7/2020).

Start dari pole position, pembalap Petronas Yamaha SRT tersebut sempat turun ke posisi kedua.

Namun berkat kegigihannya, pembalap dengan julukan El Diablo itu berhasil memperbaiki posisi dan kembali memimpin balapan hingga bendera finish dikibarkan.

Nah sob, ada yang menarik perhatian GridOto nih tentang helm yang dipakai Fabio Quartararo.

Baca Juga: Selain Helm Replika Giacomo Agostini, AGV Juga Punya Helm Retro Replika Milik Pembalap Renzo Pasolini

Helm bermerek Scorpion yang dikenakan pembalap asal Prancis tersebut kelihatannya masih agak asing di Tanah Air.

Tapi buat kamu yang ngefans banget sama Quartararo, helm versi replikanya rupanya dijual oleh Scorpion

Mengutip dari halaman resmi Scorpionusa.com, nama produk helm replika tersebut dinamakan Scorpion EXO-R1 Air Fabio Quartararo.

Editor : Hendra
Sumber : Scorpionusa.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jelang Akhir Tahun, Harga Mobil Bekas Kijang Innova Zenix, Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa