Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cuma Pakai Rem Kaki Bisa Bikin Cepet Blong, Begini Cara Aman Melewati Jalan Menurun Pakai Mobil Matic

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Rabu, 8 Juli 2020 | 19:05 WIB
Ilustrasi melewati jalan menurun
whichcar.com.au
Ilustrasi melewati jalan menurun

GridOto.com - Pakai mobil bertransmisi matic pasti mudah ya sob, tinggal gas dan rem bisa pakai kaki kanan saja.

Tapi, pernah enggak sih kalian merasakan rem kurang optimal saat berada di jalan menurun?

Biasanya, pengemudi hanya mengandalkan rem untuk memperlambat kendaraan.

Ternyata cara tersebut tidak terlalu efektif untuk meredam kecepatan saat melewati jalan menurun.

Baca Juga: Mobil Pasang Big Brake Kit, Apakah Minyak Rem Juga Harus Upgrade?

Hal ini disampaikan oleh Jusri Pulubuhu, Founder and Training Director Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC).

"Kalau hanya menggunakan rem kaki saat melewati jalan menurun, itu kurang optimal," ujar Jusri saat dihubungi GridOto.com, Rabu (8/7/2020).

Pasalnya, kemampuan rem akan menurun ketika rem dalam keadaan panas.

"Rem yang panas dapat membuat kontruksi rem lambat dalam meredam gesekan, lama-lama rem bisa blong," katanya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa