Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Langkah Perbaikan Klep Mesin Mobil yang Mulai Alami Kebocoran

Ryan Fasha - Selasa, 7 Juli 2020 | 14:00 WIB
Klep mesin bisa bocor
ryan/gridoto.com
Klep mesin bisa bocor

GridOto.com - Penyebab kompresi mesin menjadi bocor adalah karena kebocoran klep mesin.

Sebagaimana kita ketahui, klep berfungsi sebagai jalur masuk dan keluar gas bakar di ruang bakar.

Klep akan terus naik turun dan kemungkinan bocor dengan sitting klep bisa terjadi.

Klep yang rusak sehingga menyebabkan kebocoran kompresi merupakan suatu kerugian bagi mesin.

Mesin akan kehilangan tenaga dan konsumsi bahan bakar akan menjadi boros.

Ilustrasi klep pada mesin mobil
st.hotrod.com
Ilustrasi klep pada mesin mobil

Baca Juga: Pengaruh Kompresi Mesin Mobil Bocor Terhadap Umur Pakai Busi

"Betul, klep mesin yang aus sehingga terjadi bocor kompresi bikin mesin jadi enggak bertenaga," ucap Samsudin, National Technical Advisor Astra Peugeot.

"Bila mengetahui adanya klep yang bocor lebih baik langsung diperbaiki," tambah ya.

Memperbaiki klep yang bocor harus membuka seluruh bagian mesin terutama area kepala silinder.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menghafal Singkatan-singkatan Jalan Tol di Indonesia, Cipali Kerap Salah Arti

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa