Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Interior VW Golf GTI Ini Tambah Mewah Berkat Kulit Nappa dan Alcantara

Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 4 Juli 2020 | 15:50 WIB
Tampilan kabin modifikasi VW Golf GTI tampil sporty dan mewah
Fastcar
Tampilan kabin modifikasi VW Golf GTI tampil sporty dan mewah

GridOto.com - VW Golf GTI Edition 30 ini sukses tampil lebih agresif dengan mengasup pelek Lamborghini Gallardo.

Selain pelek Lamborghini Gallardo, VW Golf ini juga punya tampilan kabin yang lebih sporty.

Mulai dari jok depan yang ganti model bucket seat menggunakan lansiran Recaro CS dilapis kulit nappa warna merah marun.

Baca Juga: Kabin VW Golf GTI Makin Keren Pasang Jok Vintage dan Bertenaga 355 DK

Jok VW Golf GTI diganti bucket seat menggunakan lansiran Recaro CS
Fastcar
Jok VW Golf GTI diganti bucket seat menggunakan lansiran Recaro CS

Jok belakang juga enggak ketinggalan dilapis ulang lengkap dengan jahitan motif hexagonal.

Lapisan kulit warna merah ini juga menjangkau bagian bawah dasbor, door trim, hingga tuas transmisi.

Selain lapisan Nappa, bagian dalam kabin VW Golf ini juga dilapisi Alcantara biar makin mewah.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa