Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha XSR 155 Gaya Dual-Purpose Futuristis, Bentuk Bodi Berubah Total

Fedrick Wahyu,Antonius Yuliyanto - Jumat, 12 Juni 2020 | 18:18 WIB
Modifikasi Yamaha XSR 155 Katros Garage
Randy/otomotifnet.com
Modifikasi Yamaha XSR 155 Katros Garage

GridOto.com - Katros Garage ikut berpartisipasi dalam program Yamaha Yard Built dengan bahan Yamaha XSR155.

Untuk tema ubahannya, Katros mengusung tema dual-purpose futuristis.

“Motor yang bisa dipakai di segala medan, dengan tampilan bodi yang agak futuristis dengan bentuk yang mengotak,” jelas Andy ‘Atenx’ Akbar, owner Katros Garage.

Sasis belakang Yamaha XSR 155 ditebas biar jadi pendek dan datar
Randy/otomotifnet.com
Sasis belakang Yamaha XSR 155 ditebas biar jadi pendek dan datar

Nah, untuk desain merupakan hasil kolaborasi dengan Priantoro, yang sering membuat digimod yang diunggah di akun Instagram Toropriant.

Baca Juga: Knalpot R9 Retro Series Untuk Yamaha XSR 155, Tampilan Oke Suara Gahar

“Brief yang disampaikan singkat dan jelas. Proses design hanya berlangsung 1 hari, hari kedua dapet feedback dan langsung saya revisi dan selesai di hari itu juga,” ujarnya.

"Desain virtual oleh Priantoro tidak hanya sekedar gambar, Tapi secara teknis, gambar ini bisa diterapin jadi motor custom,” lanjut Atenx.

Shroud buat Yamaha XSR 155 ini terbuat dari pelat galvanis 1,2 mm, bertugas menutupi radiator dan memberikan kesan padat
Randy/otomotifnet.com
Shroud buat Yamaha XSR 155 ini terbuat dari pelat galvanis 1,2 mm, bertugas menutupi radiator dan memberikan kesan padat

Merealisasikan desain tersebut, Atenx membuat tangki, bodi samping, sepatbor sampai shroud dari pelat galvanis 1,2 mm.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa