Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Air Blade Makin Stylish Berkat Part Mewah dan Kelir Cerah

Fedrick Wahyu - Rabu, 3 Juni 2020 | 18:50 WIB
Modifikasi Honda Air Blade
Phuoc Thien Tran
Modifikasi Honda Air Blade

GridOto.com - Honda Air Blade memang tidak familiar di Indonesia, meski begitu hasil modifikasinya ini bisa benget jadi bahan inspirasi modif.

Ubahan Honda Air Blade ini memang tidak mengubah bentuk asli motor keluaran 2017 ini namun sukses bikin tampilannya jauh lebih mewah dan keren.

Langsung saja, di bagian kokpit Honda Air Blade ini sudah terpasang master rem depan Adelin model radial dan tuas rem belakang RCB.

Tampang depannya
Phuoc Thien Tran
Tampang depannya

lalu master rem Adelin tadi terhubung ke kaliper depan yang kini menggunakan Brembo dua piston.

Baca Juga: Cocok Jadi Inspirasi, Modifikasi Honda Air Blade Ini Keren Banget

Sementara untuk cakramnya menggunakan brand RCB model bergelombang atau wavy.

Kaki-kaki dapat upgrade pelek dan pengereman
Phuoc Thien Tran
Kaki-kaki dapat upgrade pelek dan pengereman

Untuk suspensi belakang sudah diganti dengan YSS G-Series yang punya tampilan apik.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : 2banh.vn

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Inilah Penyebab Ganti Gigi di Motor Sport Keras, Jadi Susah Masuk

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa