Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata 3 Compact Car Ini Paling Irit Dari Hasil Tes GridOto

Aries Aditya Putra - Rabu, 3 Juni 2020 | 09:00 WIB
Video 3 Compact Car paling irit versi GridOto sudah tayang di Youtube
Daffa S
Video 3 Compact Car paling irit versi GridOto sudah tayang di Youtube

GridOto.com - Kali ini kami akan beberkan Compact Car paling irit versi pengetesan GridOto.

Selama dua tahun ke belakang, GridOto telah banyak mengetes mobil-mobil Compact Car.

Mulai dari Suzuki Ignis,  Kia Picanto, Honda Brio RS dan Satya sampai Toyota Agya dan Daihatsu Ayla.

Bahkan ada juga yang kini APM-nya sudah tidak ada seperti Chevrolet Spark dan Datsun Go.

Baca Juga: Dijamin Irit, Mana Yang Terbaik Antara Honda Brio RS dan Kia Picanto GT Line?

Mobil-mobil di segmen Compact Car memang terkenal irit bahan bakar.

Hasil pengetesan kami, rata-rata di rute Dalam Kota dengan kecepatan rata-rata 22 km/jam mendekati 15 km/l.

Sedangkan di rute Tol yang kecepatan rata-rata 90 km/jam kebanyakan hampir menyentuh 20 km/l bahkan ada yang lebih.

Dari semua Compact Car di atas, kami sajikan 3 mobil paling irit versi GridOto yang diulas Host/Test Driver Aries Aditya. 

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Enak Buat Liburan Sekeluarga, Harga Mobil Bekas Innova Reborn Bensin, Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa