Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Andrea Si Harley-Davidson Sportster Flat Tracker Kenang Mendiang Istri

Fedrick Wahyu - Kamis, 28 Mei 2020 | 15:45 WIB
Harley-Davidson Sportster flat tracker
Greg Moss
Harley-Davidson Sportster flat tracker

GridOto.com - Red Max Speed Shop (RMSS) merupakan bengkel custom yang punya spesialisasi membangun motor bergaya flat track.

Harley-Davidson Sportster 1100 bernama 'Andrea' ini merupakan salah satu contoh kreasi sekaligus karya terbaru mereka.

Untuk ubahan, motor yang awalnya rusak parah ini mengalami restorasi dan modifikasi pada rangkanya.

Rangkanya mendapat restorasi dan diberi kaki Triumph Speed Triple
Greg Moss
Rangkanya mendapat restorasi dan diberi kaki Triumph Speed Triple

Kemudian untuk garpu depan dipakai milik Triumph Speed Triple termasuk sistem pengereman.

Baca Juga: Harley-Davidson Sportster XL 1200T Kian Menarik Berdandan Rapi

Lalu mereka membuatkan swing arm dan kemudian dilanjut memasang pelek 19 inci dengan balutan ban Mitas flat track.

Beres dengan sasis, kru RMSS melanjutkan pekerjaan dengan merestorasi bagian mesin.

Mesin mendapat restorasi
Greg Moss
Mesin mendapat restorasi

Kemudian untuk menyempurnakan mesinnya, mereka membuatkan exhaust system baru dan memasang karburator flatslide.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Susul Yamaha, Honda Mau Bikin Markas Divisi Balap MotoGP di Italia

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa