Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WSBK

Jadwal Baru WSBK 2020: Seri Imola Dibatalkan, Aragon dan Misano Diundur

Nur Pramudito - Selasa, 14 April 2020 | 19:19 WIB
Jadwal terbaru WSBK musim 2020: Seri Imola terpaksa harus dibatalkan, sementara Aragon dan Misano diundur
WorldSBK.com
Jadwal terbaru WSBK musim 2020: Seri Imola terpaksa harus dibatalkan, sementara Aragon dan Misano diundur

GridOto.com - Federasi Balap Motor Internasional (FIM) dan Dorna Sports resmi mengumumkan pembatalan WorldSBK Imola, Italia (14/4/2020).

Tah hanya itu, WorldSBK Aragon dan Misano juga harus diundur akibat pandemi Corona (Covid-19).

Hal ini mereka umumkan dalam situs resminya pada Selasa (14/4/2020).

Pengumuman ini menyusul penundaan WorldSBK Losail, Jerez, dan Assen. 

 Baca Juga: Lebih Kencang MotoGP atau WSBK? Ini Video Saat Marc Marquez dan Jonathan Rea Adu Hot Lap di Sirkuit Jerez

Belum ada tanggal pengganti untuk WSBK Losail, sementara Jerez dan Assen masing-masing digelar pada 23-25 Oktober dan 21-23 Agustus.

WorldSBK Imola sendiri seharusnya digelar pada 8-10 Mei, dan pengelola sirkuit meyakini pembatalan adalah keputusan terbaik.

WorldSBK Aragon yang rencananya digelar pada 22-24 Mei dijadwalkan ulang pada 28-30 Agustus.

Sementara, WSBK Misano seharusnya digelar pada 12-14 Juni diundur pada 6-8 November.

Berikut jadwal baru WSBK musim 2020:

Baca Juga: Bos Tim Petronas Yamaha Minta MotoGP Pertimbangkan Pakai Format WSBK

 
 
 
View this post on Instagram

2020 calendar UPDATE: Aragon and Misano rescheduled, Imola cancelled. Full details: link in bio. #WorldSBK #motorsport #racing

A post shared by WorldSBK (@worldsbk) on

Editor : Dida Argadea
Sumber : worldsbk.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Valencia 2024 Dibatalkan, Ini Calon Sirkuit Penggantinya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa