Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ogah 'Nanggung', Mitsubishi Evolution X Bangkit dan Bergaya Racing Sampai Copot Kap Mesin

Luthfi Abdul Aziz - Sabtu, 11 April 2020 | 08:50 WIB
Mitsubishi Lancer Evolution X hasil kreasi CSF Radiators
Louis Yio Louis
Mitsubishi Lancer Evolution X hasil kreasi CSF Radiators

GridOto.com - CSF Radiators merupakan pabrikan radiator asal Amerika Serikat yang mencoba membangun kembali Mitsubishi Lancer Evolution X.

Yups membangun kembali...karena Evo X ini mulanya mobil rusak bekas kecelakaan. Tapi perlahan tampilanya jauh makin baik, bahkan dibanding tongkrongan standar.

Jon Sibal merancang wide body kit untuk mobil ini dan yang mengerjakaanya adalah LT Motor Werk (LTMW).

Baca Juga: Mitsubishi Evo VII 'Selingkuh' Pakai Mesin 2JZ Toyota, Power 476 DK!

Tampilan Mitsubishi Lancer Evolution X
Louis Yio louis
Tampilan Mitsubishi Lancer Evolution X

Sentuhan awal Mitsubishi Lancer Evolution X ini diberikan kelir BMW Alpine White.

Semua jendela juga telah diganti dengan versi Lexan untuk keamanan dan mengurangi bobot.

Lancer Evo X ini dilengkapi komponen eksterior pilihan. Mulai DRL LED Varis, sayap besar, hingga spion kecil Jun x Craft Square berbahan serat karbon.

Tampilan samping Mitsubishi Lancer Evolution X
Louis Yio louis
Tampilan samping Mitsubishi Lancer Evolution X

Begitu juga dengan pelek yang sekarang menggunakan pelek custom Rotiform LAS-Rs 18 inci. Dibungkus ban Toyo Proxes R888Rs ukuran 275/35 R18.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa