Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercy Lawas Tahun '90-an Ini Juga Dimodif Gaya Nineties, Asli Jadi Keren Sob!

Iman - Senin, 30 Maret 2020 | 17:30 WIB
Mercedes-Benz C230 1998, Keren dengan pelek Brabus 19 inci!
Iman
Mercedes-Benz C230 1998, Keren dengan pelek Brabus 19 inci!

"Saya pakai pelek Brabus Monoblock V 19 inci di C230 saya ini, kalau ukuran ini biasanya untuk E atau S-Class padahal...hahaha," gelak Edwin.

Sportkit Eibach Sportline dan sokbreker Bilstein, masih nyaman kaya standar!
Iman
Sportkit Eibach Sportline dan sokbreker Bilstein, masih nyaman kaya standar!

Dengan lebar peleknya 8,5+9,5 inci dengan ban ukuran 235/35R19, mobil ini diceperin menggunakan sportkit Eibach Sportline untuk W202.

(Baca Juga: Wald International Beri Cita Rasa Jepang ke Mercy C-Class W205)

Corner lamp USDM dan wiper lamp, ori semua nih!
Iman
Corner lamp USDM dan wiper lamp, ori semua nih!

Di eksteriornya, Edwin mengganti corner lamp asli dengan versi USDM orisinal plus penambahan wiper lamp OEM C-Class W202. 

Sunroof OEM Mercy W202
Iman
Sunroof OEM Mercy W202

Lalu atap juga dijebol untuk pemasangan sunroof OEM W202 versi Eropa yang bisa tilt up dan slide in. Mewah banget!

Asli modifikasi nostalgia banget nih!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jadi Juara GridOto Award 2024, Ini Alasan Polytron Beri Nama Motor Listriknya FOX

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa