GridOto.com - Salah satu trik pabrikan mobil buat mempercantik tampilan produknya adalah dengan memberi efek mengilap pada beberapa komponen.
Misalnya memberi efek mengilap di gril, lis jendela, lis pintu, handel pintu, dan pelek.
Caranya bisa menggunakan lapisan krom atau di-polish.
Nah, supaya tetap kinclong, material tersebut tentu perlu dirawat secara rutin.
Pasalnya, jika tidak dirawat maka lambat laun kotoran berupa water spot akan menumpuk.
(Baca Juga: Begini Cara Bersihkan Lis Krom Kaca Mobil Biar Lebih Kinclong)
Mobil pun jadi terlihat kusam dan tidak menarik lagi.
Lalu bagaimana pula cara merawat lapisan krom di eksterior mobil?
Umumnya bahan dasar dari panel krom di mobil adalah plastik.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR