Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Penyebaran Virus Corona Makin Luas, MotoGP Prancis Terancam Diundur

Nur Pramudito - Sabtu, 21 Maret 2020 | 16:56 WIB
Penyebaran wabah Virus Corona (Covid-19) semakin luas, MotoGP Prancis berpeluang ditunda ke bulan Juni
MotoGP.com
Penyebaran wabah Virus Corona (Covid-19) semakin luas, MotoGP Prancis berpeluang ditunda ke bulan Juni

GridOto.com - Jadwal MotoGP musim 2020 berada dalam ketidakpastiaan setelah merebaknya Virus Corona (COVID-19) di Eropa.

MotoGP Prancis yang awalnya bakal digelar bulan Mei berpeluang diundur ke Juni.

Setelah menggelar seri pembuka di Qatar tanpa kelas utama MotoGP, seri berikutnya baru akan bergulir Mei mendatang di Jerez, Spanyol.

Hal tersebut terjadi setelah ada penyesuaian jadwal akibat merebaknya Virus Corona.

(Baca Juga: Perlu Diketahui, Ini Alasan Teknologi ABS Tidak Ada di Motor MotoGP)

Rencananya pada Mei juga akan dihelat MotoGP Prancis dan MotoGP Italia.

Namun ketiga balapan ini tampaknya belum bisa dipastikan akan dihelat.

Spanyol, Prancis dan Italia menjadi negara di Eropa yang terdampak cukup para Virus Corona.

Editor : Hendra
Sumber : Crash.net

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kembar Tapi Tak Serupa, Segini Perbedaan Harga Terios dan Rush

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa