Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngecharge Kendaraan Listrik 5 Menit Doang Baterainya Udah 75 Persen, Ditinggal Ngopi Penuh ?

Gayuh Satriyo Wibowo - Jumat, 13 Maret 2020 | 19:35 WIB
Ilustrasi pengisian daya Harley-Davidson LiveWire
electrek.co
Ilustrasi pengisian daya Harley-Davidson LiveWire

GridOto.com - Masuk era elektrifikasi dunia otomotif, semakin banyak kendaraan listrik yang ditawarkan dengan berbagai kelebihannya.

Namun masih ada yang menyayangkan adanya kekurangan pada kendaraan listrik.

Salah satunya adalah pengisian daya yang memakan waktu cukup lama.

Enevate Corporation, perusahaan pembuat baterai kendaraan listrik yang berbasis di California, Amerika Serikat pun mencoba menutup celah kelemahan kendaraan listrik tersebut.

(Baca Juga: Honda PCX Electric Ternyata Punya Dua Cara Untuk Charge Baterai)

Melalui siaran resmi, Dr. Benjamin Park, Chief Technology Officer dan Founder Enevate mengaku hal tersebut merupakan spesialisasi dari Enevate yang mengembangkan teknologi bernama XFC-Energy.

Ilustrasi baterai dari Enevate yang hanya dicharge selama 5 menit
Enevate
Ilustrasi baterai dari Enevate yang hanya dicharge selama 5 menit

Dengan teknologi tersebut hanya dibutuhkan waktu lima menit saja untuk mengisi 75 persen baterai.

"Teknologi baterai Lithium-Ion yang kami kembangkan sangat cocok untuk fast charging dengan waktu penggunaan lebih lama," ujarnya.

Kecepatan pengisian daya tersebut dapat dicapai karena baterai dari Enevate yang memiliki charge rate 10C.

(Baca Juga: ELMO: Konektor Charger Baterai DFSk Gelora E, Posisinya di Sini)

Editor : Hendra
Sumber : Rideapart.com,enevate.com,batteryuniversity.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tahu, Ternyata Ini 3 Penyebab Setir Getar Saat Mobil Dibuat Ngebut

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa