Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Jarang Dipakai Malah Bikin Aki Cepat Rusak, Ini Penjelasannya

Dylan Andika - Kamis, 12 Maret 2020 | 18:00 WIB
Aki mobil
Dylan Andika/GridOto.com
Aki mobil

GridOto.comAki adalah salah satu komponen yang akan terus-menerus bekerja pada saat mobil dinyalakan.

Aki memegang fungsi penting dalam sebuah mobil mulai dari menyalakan mesin, menyuplai seluruh komponen kelistrikan, hingga menjalankan pengapian.

Berkat kerjanya yang tidak pernah berhenti, tidak heran jika banyak orang beranggapan bahwa aki pada mobil yang jarang dipakai justru akan tetap awet karena tidak digunakan.

Namun, benarkah demikian?

Sahrudin, Quality Assurance PT Astra Otoparts, justru mengatakan sebaliknya.

Ilustrasi mobil parkir di garasi rumah
Ilustrasi mobil parkir di garasi rumah

(Baca Juga: Aki Kering Itu Sebetulnya Tidak Ada, Ternyata Begini Nih Alasannya)

“Karena di mobil yang diam juga pasti ada namanya dark current,” jelasnya.

Perangkat elektronik seperti misalnya ECU dan alarm akan secara konstan menggunakan listrik bahkan ketika mobil mati.

Aki yang energinya terus menerus digunakan tanpa diisi kembali dapat menyebabkan sulfatisasi.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa