Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Paket Bore Up Taiwan Punya Clearance Lebih Renggang, Keunggulannya?

Uje - Jumat, 6 Maret 2020 | 15:40 WIB
Paket Bore Up SRP Honda Vario 125
Otomotifnet.com
Paket Bore Up SRP Honda Vario 125

GridOto.com - Buat yang mau pilih paket bore up asal Taiwan yang banyak di pasaran wajib tahu nih.

Paket bore up asal Taiwan biasanya memiliki clearance piston dengan boring yang lumayan renggang.

Buat yang belum tahu clearance itu apa, clearance merupakan jarak aman antara piston dan dinding liner.

Karena dalam kondisi mesin panas piston bisa memuai dan macet di liner jika jarak clearance terlalu rapat.

(Baca Juga: Tips Melewati Jalan Banjir Pakai Motor Matic, Simak Video Ini)

Seperti yang pernah diungkapkan oleh Freddy A. Gautama owner Ultraspeed Racing yang punya bengkel di daerah Daan Mogot, Jakarta Barat dan Gading Serpong, Tangerang.

"Kalau misalnya paket bore up asal Taiwan seperti KTC atau USR dan lainnya ini memang clearance-nya lebih renggang dari lokal," ucapnya.

Rata-rata clearance mencapai 0,065 mm, kalau paket bore up lokal di angka 0,035-0,050 mm.

"Memang harus sama-sama inreyen, tap keunggulannya dia inreyen bisa lebih cepat," ucapnya.

(Baca Juga: Ban Depan Motor Matic Habis Sebelah? Ternyata Ini Biang Keladinya)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tahu, Ternyata Ini 3 Penyebab Setir Getar Saat Mobil Dibuat Ngebut

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa