Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mitsubishi Pajero Sport Selingkuh, Operasi Muka Pakai Wajah Alphard

Hikmawan M Firdaus - Senin, 17 Februari 2020 | 18:21 WIB
Modifikasi Mitsubishi Pajer Sport dengan gril lebar
Instagram/@kupukupumalamjogjaindonesia
Modifikasi Mitsubishi Pajer Sport dengan gril lebar

GridOto.com - Meski terlahir sebagai Big SUV, Mitsubishi Pajero Sport masih bisa dimodifikasi dengan tampilan unik. 

Lihat saja tongkronga Mitsubishi Pajero Sport unggahan akun Instagram @kupukupumalamjogjaindonesia ini. 

Bukan yang pertama kali, modifikasi Pajero dengan gril lebar model Aplhard sudah pernah dibuat oleh bengkel Kupu-kupu Malam ini sob. 

Namun untuk yang satu ini bengkel asal Jogja tersebut, tampak memberi kompoisi yang baru dan segar. 

(Baca Juga: Gokil, Ada Mitsubishi Pajero Sport Cangkok Gril Alphard, Begini Tampangnya!)

Dari unggahan tersebut tampak jelas gril dari mobil bongsor ini menjadi lebih lebar dengan kisi-kisi seperti Alphard.

Bedanya dengan garapan sebelumnya, bentuk bumper Pajero terasa masih tersisa di bagian pinggir.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa