Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Diubah Sedikit Aja, Aprilia Dorsoduro 1200 Langsung Jadi Scrambler

Fedrick Wahyu - Rabu, 5 Februari 2020 | 14:55 WIB
Aprilia Dorsoduro 1200 scrambler
Le Week-End de Course
Aprilia Dorsoduro 1200 scrambler

GridOto.com - Aprilia Dorsoduro 1200 yang bergaya supermotard/supermoto sebenarnya punya tampilan yang cukup keren.

Tapi Le Week-End de Course (LWDC) asal Prancis mencoba menjadikannya scrambler yang terlihat tangguh.

Diberi nama 'LWDC P3 Lightweight', motor ini sebenarnya tak mengalami banyak ubahan yang signifikan.

Tampilan asli dari Dorsoduro garapan Le Week-End de Course
Le Week-End de Course
Tampilan asli dari Dorsoduro garapan Le Week-End de Course

Namun hasilnya mampu mengubah image dari Dorsoduro ini menjadi semakin sangar.

(Baca Juga: La Mama: Aprilia RS125 Cafe Racer Kenangan Ibu Tercinta, Mesinnya Jadi 154cc)

Untuk menjadikannya scrambler, ubahan pertama yang dilakukan adalah mengganti peleknya dengan milik Aprilia Caponord 1200 Rally.

Pelek jari-jari tersebut kemudian dibalut dengan ban Continental TKC80 untuk menguatkan kesan scrambler.

Kedua peleknya diganti dengan milik Aprilia Caponord 1200 Rally
Le Week-End de Course
Kedua peleknya diganti dengan milik Aprilia Caponord 1200 Rally

Beberapa ubahan kecil juga dilakukan oleh LWDC agar tampilannya tak segemuk aslinya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa