Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Gara-gara Cedera, Marc Marquez Malah Hampir Saja Kena Sanksi FIM

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 4 Desember 2019 | 12:25 WIB
Marc Marquez
MotoGP.com
Marc Marquez

GridOto.com - Gara-gara cedera punggung yang dialaminya, Marc Marquez hampir saja kena sanksi oleh federasi motor dunia (FIM), kok bisa?

Seperti yang diketahui, Marc Marquez mengalami kecelakaan yang membuat bahunya cedera pada tes resmi di Jerez beberapa waktu lalu.

Meski bisa lanjutkan tes, Marc Marquez harus menjalani operasi bahunya yang mengalami cedera cukup parah.

Kini, Marc Marquez sedang dalam pemulihan pascaoperasi dan tidak bisa ikut dalam agenda yang sebelumnya sudah dijadwalkan.

(Baca Juga: Tes F1 Abu Dhabi: Pembalap Indonesia Sean Gelael Tempel Juara Dunia F1 Kimi Raikkonen)

Hari Minggu kemarin (1/12), FIM mengadakan FIM Awards 2019 di Monako.

FIM Awards adalah acara penghargaan untuk insan balap motor dunia.

Marc Marquez seharusnya hadir sebagai juara MotoGP 2019, seperti halnya sang adik, Alex Marquez, yang bisa hadir sebagai juara Moto2 2019.

Sayangnya Marc Marquez tidak bisa hadir.

Alex Marquez dalam FIM Awards 2019
Alex Marquez dalam FIM Awards 2019

Editor : Fendi
Sumber : Paddock-GP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa