Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Tampil Buruk di Brasil, Bos Mercedes Berharap Timnya Bangkit di F1 Abu Dhabi

Nur Pramudito - Kamis, 28 November 2019 | 12:01 WIB
Raih Hasil buruk di F1 Brasil, Bos Mercedes berharap timnya bisa bangkit di balapan F1 Abu Dhabi 2019
twitter/@MercedesAMGF1
Raih Hasil buruk di F1 Brasil, Bos Mercedes berharap timnya bisa bangkit di balapan F1 Abu Dhabi 2019

GridOto.com - Tim Mercedes berharap bisa menlanjutkan dominasinya di F1 Abu Dhabi 2019 akhir pekan ini.

Pasalnya, tim Mercedes selalu berhasil meraih kemenangan ketika balapan di sirkuit Yas Marina.

Toto Wolff selaku bos tim Mercedes ingin menutup F1 musim 2019 dengan raihan maksimal.

Wolff merasa kecewa dengan hasil di F1 Brasil dan berharap tim Mercedes bisa bangkit di F1 Abu Dhabi.

(Baca Juga: Tahun Depan Tidak Balap F1, Nico Hulkenberg Dipuji oleh Carlos Sainz)

"Balapan yag mengecewakan bagi kami, kami gagal membawa pulang banyak poin di Brasil," kata Wolff dilansir GridOto.com dari gpblog.

"Kami sudah menganalisis apa yag salah di Brasil, dan memastikan tidak mengulangi kesalahan tersebut di Abu Dhabi," sambung Wolff.

"Saya yakin F1 Brasil bida jadi pelajaran penting dan akan membuat tim Mercedes lebih kuat," jelas Wolff menambahkan.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : gpblog.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga di Indonesia Hampir Rp 80 Juta, Harga Asli Honda Super Cub C125 Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa