Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Maserati E-Superbike, Cocok Jadi Inspirasi Motor Custom Futuristik

Fedrick Wahyu - Jumat, 15 November 2019 | 10:26 WIB
Motor konsep Maserati E-Superbike
Thamàš Klečka
Motor konsep Maserati E-Superbike

GridOto.com - Motor-motor konsep umumnya terlihat modern, futuristik dan mirip motor custom.

Maka dari itu, motor konsep bisa dijadikan bahan inspirasi untuk membangun motor kustom.

Salah satunya yang menarik adalah konsep motor elektrik milik Maserati berikut ini.

Tampangnya super keren
Thamàš Klečka
Tampangnya super keren

Meskipun motor ini masih berbentuk digital tapi bakal menarik banget kalau bisa diwujudkan secara nyata.

(Baca Juga: Stingray: Motor Listrik Custom Dengan Desain dan Konsep Futuristik)

Motor ini digambar oleh Thamàš Klečka, seorang pelajar dari Brno, Republik Ceko yang punya passion dibidang mobil dan desain.

Desain motor superbike elektrik ini begitu radikal bahkan bisa dibilang seperti motor alien ketimbang motor masa depan.

Roda hubless membuatnya semakin terlihat menarik
Thamàš Klečka
Roda hubless membuatnya semakin terlihat menarik

Secara bentuk, jelas motor ini punya tampang yang futuristik dengan garis bodi yang streamline.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ada Skid Plate sampai Knalpot, Ini Daftar Aksesori Resmi Yamaha WR155R Plus Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa