Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak yang Tahu, Ini Beberapa Kelebihan Jas Hujan Berbahan PVC

Isal - Sabtu, 16 November 2019 | 09:40 WIB
Ilustrasi jas hujan PVC
Kompas.com
Ilustrasi jas hujan PVC

GridOto.com - Sebagian besar bahan dasar jas hujan buat motor menggunakan Polivinil Clorida atau PVC.

Ciri-ciri jas hujan PVC adalah jas hujan yang terlihat seperti plastik dan mengkilap.

Karena berasal dari plastik, jas hujan berbahan PVC ini enggak gampang ditembus air.

Tapi enggak cuma tahan terhadap air saja, ada beberapa kelebihan lain jas hujan PVC.

(Baca Juga: Pengguna Motor Karbu Perlu Tahu, Ini Arti Istilah Spuyer dan Jetting)

"Karena berasal dari plastik, lebih tepatnya lembaran plastik, jas hujan PVC ini lentur," buka Adet Triono, owner 7Gear Kepada GriDOto.com.

Selain PVC, biasanya jas hujan motor juga terbuat dari bahan Taslan yang antiair alias waterproof.

"Tapi kelebihannya jas hujan PVC itu bobotnya ringan sehingga saat dilipat jadi ringkas," jelas Adet saat ditemui di head office 7Gear yang beralamat di Jalan Pertengahan no.103, Cijantung, Jakarta Timur Ini.

Bisa dibilang PVC itu sejenis karet, sehingga membersihkannya juga mudah.

(Baca Juga: Tinggal Pasang, Nih Paket Upgrade Performa Motor Matic dari CLD Racing)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa