GridOto.com - Salah satu ciri khas dari cuci steam adalah sabun cucinya.
Saking lembutnya, sabun yang biasa digunakan di tempat cuci steam dibilang snow atau sabun salju.
Kalau diperhatikan, sabun salju yang biasa ada di tukang cuci steam dihasilkan oleh tabung bertekanan.
Di dalam tabung bertekanan itu sudah ada campuran air dan sabun.
(Baca Juga: Ini Rahasia Motor Baru Tetap Kinclong Meski Lama Disimpan di Gudang)
Untuk tekanannya mengandalkan angin yang dihasilkan oleh mesin kompresor.
Tapi, sekarang enggak usah butuh mesin kompresor dan tabung bertekanan, modal alat semprotan tanaman bisa bikin sabun salju sendiri.
Penasaran bagaimana cara buatnya? simak artikel ini sampai habis ya!
Pertama-tama, siapkan sprayer atau biasa digunakan untuk menyemprot tanaman dan burung.
(Baca Juga: Bikers Wajib Tahu! Warna Cat Ini Enggak Tahan Panas dan Cepat Pudar)
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR