Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Buat Inspirasi, Suzuki Inazuma Tampil Minimalis Bergaya Bratstyle

Fedrick Wahyu - Senin, 4 November 2019 | 22:05 WIB
Suzuki Inazuma 250 bratstyle
Bendita Machina
Suzuki Inazuma 250 bratstyle

GridOto.com - Kebanyakan builder luar negeri memakai motor-motor bermesin besar, tapi ada satu nih yang sering menggarap motor-motor bermesin kecil.

Bengkel itu adalah Bendita Machina yang berasal dari Brasil dan tentunya bisa banget buat dicontek untuk referensi kustom motor-motor yang ada di Indonesia.

Nah, salah satu contoh garapan Bendita Macchina adalah Suzuki Inazuma 250 bergaya bratstyle berikut ini.

Rombakannya tergolong biasa saja loh
Bendita Machina
Rombakannya tergolong biasa saja loh

Seperti genrenya, rombakan yang dilakukan pada Inazuma ini cukup wajar tapi mampu menghasilkan karya yang menawan.

(Baca Juga: Honda CB750 Tua Ganti Tampang Jadi Brat Style Post-Apocalypse)

Mulai dari bodi-bodi bawaan yang sudah tak dipakai lagi agar mendapat kesan simpel dan minimalis.

Selanjutnya subframe dirombak dan kemudian dipasangkan dengan jok kustom berkulit coklat tua dan sepatbor belakang mungil.

Subframe hasil rombakan dipasangi jok kustom dan sepatbor belakang mungil
Bendita Machina
Subframe hasil rombakan dipasangi jok kustom dan sepatbor belakang mungil

Geser ke bagian depan, tangki dan shroud besar milik Inazuma digantikan tangki kustom berdesain simpel.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : bikebrewers.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Berteduh di Bawah Flyover Adalah Musibah, Pemotor Bisa Kena Denda Seperempat Juta

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa