Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Segini Biaya Servis Perbaikan Injektor Mesin Diesel Di Dutama Diesel

Ryan Fasha - Jumat, 25 Oktober 2019 | 21:00 WIB
Injektor diesel
Injektor diesel

 

GridOto.com - Setelah sekian lama dipakai, injektor mesin diesel pun akan mengalami kerusakan dan butuh perbaikan agar semuanya normal.

Injektor mesin diesel yang rusak akan menyebabkan beberapa masalah pada mesin mobil.

Salah satu bengkel spesialis untuk perbaikan injektor mesin diesel adalah Dutama Diesel.

Perbaikan injektor mesin diesel yang rusak terutama tipe common rail adalah pada bagian valve atau katup dan plunger injektor.

Valve ini yang berperan penting untuk menyemprotkan tekanan bahan bakar ke ruang bakar.

kalibrasi injektor mesin diesel
ryan/gridoto.com
kalibrasi injektor mesin diesel

(Baca Juga: Diesel Purging Bikin Injektor Mobil Diesel Cepat Rusak, Yang Benar?)

"Di Dutama Diesel bisa memperbaiki injektor diesel terutama tipe common rail yang rusak," ucap Loviess pemilik bengkel Dutama Diesel.

"Komponen yang bisa diperbaiki adalah pada bagian katup atau valve serta plunger," tambah pria yang bermarkas di Jl. Sultan Agung KM.28 No.56, Medan Satria, Bekasi.

Biasanya pada bagian ini kotor atau ada kerusakan karena residu bahan bakar desel dengan kualitas buruk.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa