Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Fortuner Lawas Oprek Jantung Pacu, Powernya Ngeri Sob

Hikmawan M Firdaus - Jumat, 25 Oktober 2019 | 16:49 WIB
Modifikasi Toyota Fortuner lawas dengan tenaga 800 dk
xo-autosport.com
Modifikasi Toyota Fortuner lawas dengan tenaga 800 dk

Kemudian ada piston baru, camshaft, connecting rod hingga injector Bosch 1.600cc.

Untuk mendinginkan mesin ada radiator baru kemudian dari sisi software dipetakan oleh ECU dari Link Thunder.

(Baca Juga: Ini Alasan Pemilik Toyota Fortuner Diesel Enggak Mau Jual Mobilnya)'

Ganti tubo Borgwamer Boosted EFR 7670
xo-autosport.com
Ganti tubo Borgwamer Boosted EFR 7670

Hasilnya, Toyota Fortuner ini mencatatkan tenaga di atas mesin dyno hingga 800 dk sob.

Bukan hanya mesin, sektor lain seperti kaki-kaki juga ikut diubah.

Untuk settingan suspensi pakai shock absorder depan Aztec dan belakang Tanabe dikombinasikan dengan coil spring TRD.

Peleknya juga ikut diganti pakai Cosmis XT-005R ukuran 20 inci dengan lebar depan 9,5 inci dan belakang 10,5 inci.

Hasil dyno test menunjak power hingga 800 dk
xo-autosport.com
Hasil dyno test menunjak power hingga 800 dk

(Baca Juga: Toyota Fortuner Tampil Gahar Modal Warna Bodi dan Pelek Gelap)

Tak ketinggalan, sistem pengereman juga ikut diupgrade pakai Brembo 6 pot + disc 380 mm, dan belakang caliper 4 pot + disc 350 mm.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa