Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bikin Tongkrongan Pajero Sport Siap Off-road Berat, Siapkan 3 Part Ini

Aditya Pradifta - Selasa, 15 Oktober 2019 | 09:51 WIB
Mitsubishi Pajero Sport bertampang off-road garapan Banteng Mas
Banteng Mas
Mitsubishi Pajero Sport bertampang off-road garapan Banteng Mas

GridOto.com - Mitsubishi Pajero Sport dipasarkan di Indonesia dalam enam varian.

Ada tipe Pajero Sport Exceed 4X2 MT, Exceed 4x2 AT, GLX 4X4 MT, Dakar 4x2 AT, Dakar ultimate 4X2 AT, dan Dakar 4x4 AT.

Nah dari keenamnya ada 2 varian siap tempur untuk medan off-road sedang hingga berat karena berpenggerak 4x4 yakni tipe GLX 4X4 MT dan Dakar 4x4 AT. 

Supporting part modifikasi off-road kelas berat untuk SUV bongsor seperti Mitsubishi Pajero Sport bisa dimulai dari 3 hal.

Pertama kaki-kaki alias lift kit suspensi, kedua bull bar bermaterial besi, dan roof rack plus roof box.

RAW 4x4 suspension lift kit untuk Pajero Sport bisa naik sampai 5 cm
Aditya Pradifta
RAW 4x4 suspension lift kit untuk Pajero Sport bisa naik sampai 5 cm
Untuk kaki-kaki, Banteng Mas sebagai bengkel spesialis mobil-mobil jangkung dan off-road merekomendasikan RAW 4x4 Suspension Lift Kit.

Set up RAW 4x4 suspension lift kit ini dibanderol senilai Rp 15 juta oleh Banteng Mas.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kado Istimewa Tahun Baru, Mobil Listrik dan Hybrid Didiskon 100 % PPN

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa