Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Menguak Esemka Bekas Mobil Dinas Jokowi, Terparkir Berdebu di Bengkel SMKN 2 Solo

Dida Argadea - Jumat, 20 September 2019 | 17:32 WIB
Mobil Esemka yang dipakai Jokowi saat menjabat Walikota Solo
GridOto.com
Mobil Esemka yang dipakai Jokowi saat menjabat Walikota Solo

 

GridOto.com - Pada awal kemunculannya Esemka merupakan karya siswa dari SMK Negeri 2 Surakarta, di Solo Jawa Tengah.

SUV buatan Esemka sempat juga digunakan Presiden Joko Widodo, yang kala itu masih menjabat sebagai Walikota Solo.

Belakangan mobil Esemka resmi dirilis sebagai produksi massal oleh PT Solo Manufaktur Kreasi.

Melihat sepak terjang mobil Esemka yang sempat pula diwarnai kontroversi, GridOto.com jadi tertarik untuk mengunjungi SMK Negeri 2 Surakarta tempat di mana mobil ini pertama kali lahir.

(Baca Juga: Empat Fakta Menarik Pabrik Esemka di Boyolali, Dari Jumlah Karyawan hingga Produksi 20 Unit Mobil Sehari)

Bertemu dengan Dwi Budhi Martono selaku guru di SMKN 2 yang juga salah satu inisiator Esemka, GridOto.com diajak jalan-jalan ke bengkel tempat Esemka pertama diproduksi.

Ternyata di tempat ini kami juga mendapati SUV Esemka yang dulu pernah digunakan Jokowi lo.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa