Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Time-lapse Restorasi Honda CB750, Tampil Indah Seperti Sedia Kala

Fedrick Wahyu - Rabu, 18 September 2019 | 18:25 WIB
Restorasi Honda CB750
Paulo Lopez
Restorasi Honda CB750

GridOto.com - Honda CB750 lahir pertama kali tahun 1969 dan disebut-sebut sebagai superbike pertama.

Nah, berikut ini merupakan restorasi dari Honda CB750 keluaran 1969 yang dilakukan oleh Sam Roberts.

Motor yang sudah tak dipakai sejak tahun 1990 ini masih original semua saat dibeli Sam, sehingga ia berniat membangkitkan motor ini dan memfilmkannya dalam bentuk time-lapse.

Sam Roberts merestorasi Honda CB750 ini di garasi rumahnya
Sam Roberts
Sam Roberts merestorasi Honda CB750 ini di garasi rumahnya

Uniknya, Sam melakukan full restorasi ini di garasi rumahnya yang tak terlalu luas.

Baca Juga: Tribute Buat Honda CB750, Honda CB1100 RS Dikustom Jadi Modern Klasik

Sedangkan untuk mendokumentasi setiap detail prosesnya, ia hanya menggunakan iPhone saja.

Menurut owner dari Ujeni Motors ini, proses tersulit adalah di tahap pemberian kelir candy ruby-red seperti aslinya.

Proses pewarnaan jadi yang paling sulit menurut Sam Roberts
Sam Roberts
Proses pewarnaan jadi yang paling sulit menurut Sam Roberts

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : silodrome.com,Ujenimotors.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Banjir Diskon Akhir Tahun, Bayar Rp 700 Ribu Bisa Bawa Pulang Motor Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa