Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP San Marino 2019

Hasil FP1 MotoGP San Marino: Fabio Quartararo Unggul Tipis dari Marc Marquez, Valentino Rossi Masih Aman

Nur Pramudito - Jumat, 13 September 2019 | 16:07 WIB
Fabio Quartararo tercepat, ia unggul tipis dari Marc Marquez sementara posisi Valentino Rossi masih aman, berikut hasil FP1 MotoGP San Marino
MotoGP.com
Fabio Quartararo tercepat, ia unggul tipis dari Marc Marquez sementara posisi Valentino Rossi masih aman, berikut hasil FP1 MotoGP San Marino

GridOto.com - Setelah jeda selama dua pekan, balapan MotoGP kembali digelar pada akhir pekan ini.

Sesi FP1 menjadi awal rentetan kegiatan yang digelar di sirkuit Misano, San Marino (13/9/2019).

Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) dan Marc Marquez (Repsol Honda) bertarung dengan sengit untuk posisi pertama.

Tapi Fabio Quartararo berhasil menjadi yang tercepat dengan 1 menit 33,516 detik.

(Baca Juga: Yuk Intip Livery Helm-helm Valentino Rossi dalam 10 Tahun di MotoGP San Marino)

Pada sesi FP1 MotoGP San Marino, Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha) menjajal komponen baru pada motor YZR-M1.

Pada sesi FP1 MotoGP San Marino, Valentino Rossi menjajal swing arm karbon
Thomas Morsellino
Pada sesi FP1 MotoGP San Marino, Valentino Rossi menjajal swing arm karbon

Komponen-komponen tersebut sebelumnya sudah dicoba Yamaha pada tes MotoGP Misano, Agustus lalu.

Pada sesi FP1 MotoGP San Marino, Valentino Rossi menjajal knalpot baru pada YZR-M1
Thomas Morsellino
Pada sesi FP1 MotoGP San Marino, Valentino Rossi menjajal knalpot baru pada YZR-M1

Komponen yang dicoba Valentino Rossi adalah knalpot da swing arm karbon.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : MotoGP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fabio Quartararo Sumringah, Ini Kelebihan Motor Baru Yamaha

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa