Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Saat Rem Mendadak, Amannya Tekan Tuas Rem Pakai Berapa Jari?

Isal - Selasa, 10 September 2019 | 12:15 WIB
Ilustrasi tuas rem depan
tribun new.com
Ilustrasi tuas rem depan

GridOto.com - Kebiasaan bikers saat menekan tuas depan rem sangat beragam.

Sebagian bikers hanya mengandalkan 1 atau 2 jari dalam menekan tuas rem depan.

Ada juga yang menggunakan 4 jarinya sekaligus hanya untuk menekan tuas rem depan.

Nah, kira-kira kalau rem mendadak, manakah yang lebih aman?

(Baca Juga: Berapa Besar Peningkatan Tenaga yang Didapat dari Porting Polish?)

Dari pada menebak-nebak, berikut penjelasan praktisi safety riding.

"Untuk pengereman, baik biasa atau dalam keadaan mendadak, menekan tuas rem depan dengan 4 jari jauh lebih aman," buka Agus Sani, Head Of Safety Riding Promotion (SRP) PT Wahana Makmur Sejati (WMS) kepada GridOto.com.

Penggunaan 4 jari saat pengereman mendadak bukannya tanpa alasan.

"Saat 4 jari digunakan semua untuk menekan tuas rem depan, secara otomatis telapak tangan kita akan terdorong ke depan," kata Agus Sani.

(Baca Juga: Volume Oli Motor Tiba-tiba Berkurang? Jangan Panik, Ini Penyebabnya)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa