Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

OTOBURSA Tumplek Blek 2019

Toyota Corolla DX Enggak Cuma Tampang Rally Tapi Memang Buat Balapan

Aditya Pradifta - Sabtu, 31 Agustus 2019 | 22:15 WIB
Toyota Corolla DX dengan tampilan rally
Aditya Pradifta
Toyota Corolla DX dengan tampilan rally

GridOto.com - Hadir di Tumplek Blek XX di 2019 ini deretan mobil rally, salah satunya Toyota Corolla DX ini.

Dan bukan hanya tampilannya saja yang rallyn mobil ini juga punya spesifikasi balap rally lho.

Ditopang coilover biar stabil saat melaju kencang
Aditya Pradifta
Ditopang coilover biar stabil saat melaju kencang
Dari kaki-kaki sedan lawas ini ditopang coilover agar stabil sat melaju.

Bahkan oelek dan ban pun spesifikasinya balap banget denga memasang pelek Advan Rally Trial ring 15 inci.

Pelek Advan Rally Trial dibalut ban Delium Pro Rally
Aditya Pradifta
Pelek Advan Rally Trial dibalut ban Delium Pro Rally
Dibalut ban rally lansiran Delium Pro Rally yang berukuran 205/65 R15.

Untuk menghalau cipratan lumpur saat melaju dipasang juga mudflap custom.

Liveru tampil agresif
Aditya Pradifta
Liveru tampil agresif
Pada eksterior paling menonjol yakni livery berwarna putih dengan motif tribal yang agresif.

Dua pasang foglamp di bagian depan
Aditya Pradifta
Dua pasang foglamp di bagian depan
Di depan tesemat dua pasang foglamp di bagian gril dan bumper.

Sementara di buritan ada spoiler lansiran Foha bermaterial karet dan ditemani knalpot racing dengan muffler besar.

Bagian belakang agresif banget
Aditya Pradifta
Bagian belakang agresif banget
Di kabin juga terihat adanya roll cage 8 titik agar laju mobil makin stabil.

Lalu dituntaskan sepasang jok bucket lansiran Sparco.

Data modifikasi

Toyota Corolla DX TRD

Ban Delium Pro Rally 205/65 R15
Pelek ART Advan Rally Trial
Coilover
Mudflap custom
Rear spoiler Foha karet
Knalpot custom
Aksesori lampu-lampu
Roll cage 8 titik
Jok bucket sparco
Custom livery

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa