Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sangar! Anijng Ini Ikut Motocross Bonceng di Depan Ownernya Yang Lakukan Trik

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 27 Agustus 2019 | 20:20 WIB
Jarryd McNeil bersama anjingnya berboncengan menggunakan motocross dua tak buatan Yamaha
Jarryd McNeil bersama anjingnya berboncengan menggunakan motocross dua tak buatan Yamaha

GridOto.com - Jika Anda tahu tentang freestyle motocross, mungkin Anda sudah tahu bagaimana susahnya melakukan trik di olahraga yang memacu adrenalin ini.

Tapi lebih sulit mana dengan melakukan trik freestyle motocross biasa dengan berboncengan apalagi yang dibonceng adalah seekor anjing?

Seorang freestlyle motocrosser asal Australia, Jarryd McNeil lakukan trik freestyle motocross yang cukup sulit dengan mengajak anjingnya.

Anjing Labrador yang bernama Teddy ini dengan beraninya membonceng Jarryd saat melihat pemiliknya tersebut berlatih.

(Baca Juga: Motor Bebek Ganas, Piaggio 50cc Berubah Bentuk Jadi Motocross)

Hal tersebut diabadikan dan dibagikan di akun media sosial Facebook milik Jarryd McNeil.

Pada awalnya sang anjing hanya melihat Jarryd yang sedang berlatih beberapa trik motocross.

Namun sesaat Jarryd berhenti dan mengajak anjingnya tersebut.

Anehnya, anjingnya malah dengan semangat membonceng motocross dua tak buatan Yamaha bersama Jarryd.

(Baca Juga: Video Belajar Pakai Motor Trail bersama Juara Nasional Motocross!)

Editor : Fendi
Sumber : visordown.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

CVT Motor Matic Terendam Banjir, Pertama Wajib Lakukan Hal Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa