Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Aventador Dibungkus Aksen Jelimet Bertema Psychedelic Design

Hikmawan M Firdaus - Senin, 26 Agustus 2019 | 18:17 WIB
Modifikasi Lamborghini Aventador dengan kelir motif Psychedelic Design
motor1.com
Modifikasi Lamborghini Aventador dengan kelir motif Psychedelic Design

GridOto.com - Wrapping sticker saat ini sudah merambah ke berbagai segmen mobil termasuk pada supercar.

Nah salah satu wrapping bodi keren ditunjukkan pada sebuah Lamborghini Aventador yang nyentrik berikut.

Adalah WrapStyle, spesialis body wrapping ini yang membuat supercar Italia itu sukses tampil beda.

(Baca Juga: Lamborghini Aventador Nyentrik Gabung Roh Iron Man dan Spiderman Sekaligus)

Tampilan depan dibungkus dengan kelir motif gitar
motor1.com
Tampilan depan dibungkus dengan kelir motif gitar

Bodi dibungkus dengan corak kombinasi warna kining, ungu, hijau, dan masih banyak lagi.

Di bagian bonnet terdapat satu gambar gitar yang cukup besar terpampang.

Hampir semua permukaan dibungkus dengan kelir motif unik mulai bonnet, sisi bodi, spion, hingga buritan.

Bungkus ini terbuat dari vinyl dengan nama Psychedelic Design.

Psychedelic Design itu sendiri berasal dari bahasa Yunani, Psycho, artinya jiwa dan Delic atau Delein, artinya merealisasikan.

(Baca Juga: Lamborghini Aventador SV Dibungkus Sticker Kamuflase, Aura Cerah Tapi Sangar)

Tampilan samping modifikasi Lamborghini Aventador dengan kelir motif Psychedelic Design
motor1.com
Tampilan samping modifikasi Lamborghini Aventador dengan kelir motif Psychedelic Design

Jadi motif ini merupakan salah satu bentuk realisasi imajinasi dari sebuah pikiran.

Meski sudah didibungkus dengan kelir unik, tetap saja menyimpan satu dapur pacu yang besar.

(Baca Juga: Tua-Tua Keladi, Ford GT Lawas Punya Power Setara Lamborghini Aventador)

Berkapasitas 6.500cc V12 yang mampu menghasilkan tenaga hingga 700 dk.

 

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Motor1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tiap Hari Rutin Beli Pertalite dan Solar di SPBU, Dua Pria Ini Justru Terancam Denda Rp 60 Miliar

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa