Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tushek Siap Bersaing Dalam Kelas Hybrid Hypercar Dengan Keluarkan TS 900 H Apex

Gayuh Satriyo Wibowo - Kamis, 8 Agustus 2019 | 07:35 WIB
Mobil terbaru buatan Tushek, TS 900 H Apex
Mobil terbaru buatan Tushek, TS 900 H Apex

GridOto.com - Sebuah automaker kecil asal Slovenia, Tushek, tak takut dan siap bersaing dalam pembuatan mobil kelas hypercar melawan merek-merek ternama.

Tushek siap hadir dengan mobil terbaru mereka .

Perusahaan automaker yang masih seumur jagung ini membuat hypercar terbarunya dengan tekologi hybrid.

Bersaing dengan Ferrari SF90 yang juga hypercar hybrid garapan 'kuda jingkrak' Italia, TS 900 H Apex membawa mesin yang bertenaga 937 daya kuda.

(Baca Juga: Punya 1.750 Daya Kuda, Hypercar SSC Tuatara Siap Diantar ke Pembeli Pertama)

Layaknya hypercar pada umumnya, TS 900 H Apex mengadopsi tipikal mesin mid-engine.

Pada mobil ini disematkan mesin V8 dengan kubikasi 4,2 liter yang digabungkan dengan elektrik motor pada kedua roda depannya.

Meski masih muda, Tushek siap gempur pasar supercar dan hypercar
Meski masih muda, Tushek siap gempur pasar supercar dan hypercar

Mobil ini membawa transmisi lightweight enam percepatan sequential yang mana merupakan jenis transmisi untuk kebutuhan balap.

Dari kombinasi tersebut, Tushek mengklaim mobilnya dapat melaju dari 0-100 km/jam dalam waktu 2,5 detik saja.

(Baca Juga: Toyota Yaris 2020 Hadir Dengan Tenaga Hybrid, Tampilannya Juga Berubah)

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Carscoops.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Perlu Tahu, Ini Efek Buruk Pakai Aki dengan Ampere Lebih Kecil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa