Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Deretan Modifikasi Jeep Wrangler ini Hasil Garapan Anak Sekolah!

Hikmawan M Firdaus - Jumat, 26 Juli 2019 | 09:45 WIB
Modifikasi Jeep Wrangler hasil garapan anak sekolahan
Topgear.com
Modifikasi Jeep Wrangler hasil garapan anak sekolahan

GridOto.com - Sekilas deretan modifikasi Jeep Wrangler ini tampak apik layaknya garapan bengkel.

Tapi siapa sangka, yang berada di balik modifikasi Jeep Wrangler ini adalah anak sekolash setingkat sekolah menengah atas.

Tentu ada pihak yang memberikan sponsor kepada para siswa untuk membuat modifikasi Jeep Wrangler.

Pihak tersebut SEMA Show di Las Vegas yang membuat program ‘High School Vehicle Build Program.

(Baca Juga: Jeep Wrangler 2020 Akan Mendapat Pembaruan Pada Mesin V6 Hybrid Baru)

Program ini dibuat dengan tujuan menumbuhkan kekreatifan dalam memodifikasi mobil.

Pihak SEMA membeli beberapa mobil bekas dan mengirimkan ke sekolah terpilih yang memiliki bengkel dan peralatan memadai.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa