Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fitur Terbaru dari Head Unit Azuka TR-310 yang Makin Canggih

Ryan Fasha - Rabu, 24 Juli 2019 | 14:30 WIB
head unit azuka TR-310
ryan/gridoto.com
head unit azuka TR-310

GridOto.com - Pada event Gaikindo Indonesia International Auto Show 2019 (GIIAS 2019) 18-28/7, Asuka Digital Car TV juga memperkenalkan produk terbaru head unit yang diberi nama TR-310.

Head unit universal TR-310 ini juga menjadi salah satu flagship Asuka yang memiliki fitur yang istimewa.

Salah satu fitur head unit Asuka TR-310 yakni tertanam high end professional audio DSP (Digital Sound Prossesor).

Otak canggih yang tertanam di Asuka TR-310 ini mampu memproses input audio signal lewat alogaritma khusus lalu menyalurkannya kembalai dengan kualitas tinggi dan pengaturan secara professional.

Komponen ini membuat kualitas suara di dalam kabin mobil semakin enak didengar bila dipadukan dengan kualitas media yang bagus.

fitur Asuka TR-310
ryan/gridoto.com
fitur Asuka TR-310

(Baca Juga: Asuka Car TV Luncurkan Dua Produk Terbarunya di GIIAS 2019)

"Saat diuji, Asuka TR-310 mampu mencapai SNR (Signal to Noise Ratio) value hingga 98 dB(A) yang berarti head unit ini memiliki throughput maksimal dan stabil," sebut Albert Lim selaku Marketing Manager Asuka Car TV.

Untuk layar pun sudah menggunakan 10 inch touch screen dengan teknologi anti reflection capasitive LCD.

Jadi layar tetap tajam walau terpapar sinar matahari yang masuk ke kabin mobil.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Masih Jadi Idola, Harga Toyota Kijang Innova Reborn November 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa